10/04/2011

Sekeping



Tahukah engkau saudaraku ?

Kenapa Allah menciptakan kita dengan
SEPASANG mata,
SEPASANG telinga,
SEPASANG tangan,
SEPASANG kaki,

namun
hanya dengan SATU keping HATI ?


karena SATU keping HATI ini
akan dipertemukan dengan satu keping hati yang LAIN
yang akan meLENGKAPI dan BAHAGIA

...BERSAMAnya...



Keep The Spirit
...NEVER GIVE UP !
 

~a thousand dreams.~ Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea